
Hindari Konsumsi Buah Durian Jika Kondisi Tubuh Kamu Seperti Ini!
Cerminilmu.com – Salah satu buah yang menjadi favorit banyak orang adalah durian. Daging buah yang lembut dan lezat serta aroma buah yang khas membuat orang-orang ingin menyantapnya dengan lahap. Tahukah kamu ? Buah durian mendapat julukan sebagai “raja buah-buahan” karena durian merupakan buah-buahan yang mengandung paling banyak nutrisi dibandingkan buah lainnya. Senyawa yang ada didalam…